Logo Mural Balikpapan
Hubungi!
HomeAboutProjectsContact
Lukisan Bayi
Potrait lukisan dengan cat air
saya sedang melukis
Lukisan Pulau Kalimantan dengan konsep Negeri Dongeng
Sketsa Jalanan di balikpapan
Lukisan Perempuan Dayak yang sedang memainkan alat musik sampe

Seni Visual Untuk Ruang & Identitas Anda

Solusi untuk kebutuhan Visual Anda.

About
Projects

dari komitmen, diwujudkan lewat karya visual untuk ide ide liar anda!

Berbasis di Balikpapan, saya bekerja dengan passion dan komitmen terhadap kualitas serta proses kreatif yang terukur. Setiap karya dirancang untuk menghadirkan visual seperti mural, lukisan atau event seni yang relevan, berkarakter, dan bernilai bagi klien dan ruang yang dihadirinya.

5+

Sudah berkarya secara profesional di ranah seni selama lebih dari 5 tahun.

Artist's workspace with paintbrushes in jars, tubes of paint, a colorful palette, and bottles of turpentine on a wooden table.
50+

Telah menyelesaikan lebih dari 50 proyek untuk berbagai kebutuhan komersial dan institusional.

98%

Tingkat kepuasan klien mencapai 98 persen sebagai indikator kepercayaan terhadap mutu karya dan konsistensi profesional.

Artist's hands holding a paintbrush and palette, applying yellow paint to a textured, abstract painting on a wall.

Dipercaya oleh institusi terkemuka dan perusahaan bereputasi

menampilkan Portofolio Karya Seni

Kumpulan artwork yang mencerminkan eksplorasi visual dan kualitas proses kreatif.

Kaligrafi & Dekorasi Interior Masjid Kampus UNIBA

Sentuhan estetika Islami yang agung untuk Masjid Universitas Balikpapan.
Mural
Desain
kaligrafi

Mural Terapi Visual Panti Jompo Balikpapan

Sebuah inisiatif seni sosial yang mengubah dinding polos panti jompo menjadi taman visual yang menenangkan.
Social Project
mural
seni

Mural Edukasi Satwa & Alam Bukit Bangkirai SDN 012 Balikpapan Kota

Visualisasi hutan hujan tropis ikonik Kalimantan yang menampilkan kemegahan Canopy Bridge dan ragam satwa endemik
Mural Edukasi
Seni Visual
Mural Balikpapan

Mural Budaya Dayak RS TNI AD Balikpapan

Sebuah karya lukis dinding realis yang menghadirkan ketenangan alam tropis dan keanggunan budaya adat Dayak.
Fasilitas Publik
Mural
Realism Painting
View all

Kreativitas

Analitis

Komunikatif

Disiplin

Adaptif

Kolaboratif

Solutif

Profesional

HomeAboutProjectsContact
InstagramThreadsWhatsapp